BAKTI SOSIAL MEMPERINGATI HARI ULANG TAHUN (HUT) KE-70 IKAHI

19 Feb

Ditulis oleh Purwati, S.Ak.

Penilaian: 0 / 5

Nonaktifkan BintangNonaktifkan BintangNonaktifkan BintangNonaktifkan BintangNonaktifkan Bintang
 

Blora - Pada hari Jumat, 10 Maret 2023. Ketua, Wakil Ketua dan Para Hakim Pengadilan Negeri Blora Kelas IB Sebagai salah satu wujud kepedulian kepada anak yatim piatu di wilayah Blora Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-70 IKAHI tahun 2023 yang jatuh pada tanggal 20 Maret 2023 dengan tema “Wujudkan Hakim Berintegritas, Raih Kepercayaan Publik”. Mengadakan bakti Sosial memberikan santunan kepada anak yatim di Panti Asuhan Darul Hadlonah yang berlokasi di Jl. Gatot Subroto KM 3, Sukorame RT. 03 / RW. 02, Tutup, Tunjungan, Sukorame, Tutup, Kec. Tunjungan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah yang diterima langsung oleh pengasuh Panti Asuhan Darul Hadlonah. Sementara itu, pengasuh panti asuhan Darul hadlonah, mengapresiasi yang dilakukan Ketua, Wakil Ketua dan Para Hakim Pengadilan Negeri Blora atas kepeduliannya kepada anak yatim piatu. Mewakili anak panti asuhan beliau menyampaikan terima kasih.

 

Website Security Test